Jamal menemukan sebongkah logam dengan massa 21,0 gram, kemudian Ia

Berikut ini adalah pertanyaan dari edisolo2810 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jamal menemukan sebongkah logam dengan massa 21,0 gram, kemudian Ia mengukur volumenya dengan gelas ukur dan diperoleh volume 2 cm3. Jamal ingin mengetahui jenis logam tersebut dengan mengukur massa jenisnya. Logam tersebut adalah ...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Identitas logam tersebut adalah logam perak (Ag)

»PEMBAHASAN«

Untuk mengukur massa jenis, sesuai dengan satuan akhirnya yaitu g/mL, maka dapat dilakukan dengan membagi massa dengan volume yang diperoleh. Untuk soal di atas maka dapat dilakukan dengan:

d =  \frac{m \ logam}{V}

d =  \frac{21 \ g}{2 \ mL}

d = 10,5 g/mL

Lantas, logam apa yang memiliki densitas sebesar 10,5 g/mL? logam tersebut adalah Perak (Ag) yang memiliki densitas 10,49 g/mL yang biasa dibulatkan menjadi 10,5 g/mL

Jadi, identitas logam tersebut adalah logam perak (Ag)

#GeniuzS05

#SAYIDI

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GeniuzS05 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Mar 23