Tentukan Ei, r ,AE dan keelektronegatifan terbesar dari : A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengkinanthiranianj pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan Ei, r ,AE dan keelektronegatifan terbesar dari : A. 19k dg 35 Br B. 9F, 17 Cl, 33br C. 19k , 13al, 9ftolong bgtttt jawab yg bener ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Pada unsur

Energi ionisasi dan Afinitas elektron akan semakin besar saat semakin ke kanan dan ke atas dari tabel periodik

Jari Jari atom akan semakin besar saat ke ke kiri dan ke bawah dari tabel periodik

A. Kalium dan Bromin terletak pada periode yang sama, yakni periode 4. Kalium adalah unsur golongan IA sedangkan Br adalah unsur golongan VIIA. Pada periode yang sama, unsur yang terletak di sebelah kanan memiliki EI dan AE yang lebih besar namun R kecil. Sehingga:

EI : Br

AR : Br

R : F

B. F, Cl, Br  terletak pada golongan yang sama, yakni VII A. Namun ketiganya terletak pada periode yang berbeda dengan urutan F periode 2, Cl periode 3, dan Br periode 4. Sehingga :

EI : F

AR : F

R : Br

C. Ketiganya berada pada periode yang berbeda, Kalium periode 4, Aluminium periode 3 dan F periode 2. Maka :

EI : F

AR : F

R : K

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arojean125 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Aug 23