Berikut ini adalah pertanyaan dari umamalhady pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berdasarkan konsep pengikatan dan pelepasan oksigen, reaksi berikut yang bukan merupakan reaksi oksidasi adalah ...
Pembahasan
Reaksi redoksatau singkatan darireaksi reduksi-oksidasi adalah sebuah istilah yang digunakan untuk menjelasakan berubahnya bilangan (keadaan) oksidasi atom-atom dalam suatu reaksi kimia. Terdapat beberapa konsep reaksi reduksi yang sudah berkembang sampai saat ini. Namun, yang akan dibahas kali ini yaitu konsep redoks berdasarkan pengikatan dan pelepasan oksigen.
Konsep redoks berdasarkan pengikatan dan pelepasan oksigen
Berdasarkan konsep ini, reaksi reduksi didefinisikan sebagai sebuah reaksi pelepasan oksigen oleh suatu zat. Sedangkan reaksi oksidasi didefinisikan sebagai sebuah reaksi penggabungan atau pengikatan oksigen oleh suatu zat.
Contoh reaksi oksidasi:
a.
b.
c.
Pada reaksi di atas, atom mengikat atommembentuk. Sama halnya dengan atom dan atomyang secara berturut-turut mengikat atommenjadidan. Jadi, dapat disimpulkan bahwa atom , , dan mengalami reaksi oksidasi.
Contoh reaksi reduksi:
a.
b.
c.
Pada reaksi diatas, melepaskan oksigen () sehingga membentuk . Demikian juga dengan dan jugayang masing-masing melepaskan oksigen sehingga menjadidan. Jadi, dapat disimpulkan bahwa , , dan mengalami reaksi reduksi.
Contoh lainnya adalah reaksi termit. Reaksi termit menghasilkan besi cair yang sering digunakan untuk mengelas benda-benda dari besi. Adapun reaksinya yaitu:
Pada reaksi tersebut, atom mengikat oksigen sehingga membentuk, berarti atom mengalami oksidasi. Sedangkan, melepaskan oksigen sehingga menjadi, berarti mengalami reduksi. Pada reaksi termit tersebut, oksidasi dan reduksi terjadi secara bersamaan. Reaksi seperti ini dinamakan dengan reaksi redoks atau reaksi reduksi-oksidasi.
Penyelesaian Soal
Reaksi tersebut merupakan reaksi oksidasi. Dimana, atom mengikat oksigen () membentuk . Jadi, atom telah mengalami oksidasi.
Reaksi tersebut bukan merupakan reaksi oksidasi, melainkan termasuk reaksi reduksi. melepaskan oksigen menjadi. Jadi, mengalami reduksi.
Reaksi tersebut merupakan reaksi oksidasi. memisahkan diri menjadi atomdan, kemudian masing-masing mengikat oksigen menjadi dan. Jadi, mengalami oksidasi.
Reaksi tersebut merupakan reaksi oksidasi. memisahkan diri menjadi atomdan, kemudian masing-masinh mengikat oksigen menjadi dan. Jadi, mengalami oksidasi.
Reaksi tersebut merupakan reaksi reduksi-oksidasi. melepaskan oksigen menjadi, berarti mengalami reduksi. Kemudian, atom mengikat oksigen menjadi, berarti mengalami oksidasi. Jadi, reaksi tersebut merupakan reaksi reduksi dan oksidasi, atau yang bisa kita sebut dengan reaksi redoks.
Kesimpulan
Jadi, yang bukan merupakan reaksi oksidasi sesuai konsep pengikatan dan pelepasan oksigen adalah (opsi B).
#AyoBelajar
#SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 27 Apr 23