Berikut ini adalah pertanyaan dari ainuninun1202 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
13Y . Pernyataan yang paling tepat untuk membedakan sifat
kedua unsur tersebut adalah ....
A. unsur Y lebih bersifat
logam dibandingkan unsur
X
C. atom Y lebih sukar
melepaskan elektron
E. energy pengionan
pertama unsur Y lebih
besar dari unsur X
B. jari-jari atom X lebih kecil
dari Y
D. jumlah electron valensi X
= 2 sedangkan Y = 3
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: B jari-jari atom X lebih kecil dari Y
Penjelasan:
Unsur X = magnesium (Mg) (golongan IIA)
Unsur Y = aluminium (Al) (golongan IIIA)
Konfigurasi elektron:
X = 2 ) 8 ) 2 --> elektron valensi X = 2
Y = 2 ) 8 ) 3 --> elektron valensi Y = 3
Sifat-sifat:
X lebih bersifat logam daripada Y
energi ionisasi pertama X lebih besar dari Y
jari-jari atom X lebih kecil dari atom Y
elektron valensi X = 2, sedangkan Y = 3
Jadi, ciri-ciri yang tepat adalah B. jari-jari atom X lebih kecil dari Y
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh san333suring dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jun 23