7. Material berukuran nano pada Batasan 1 100 nm memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari nindomsunan pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7. Material berukuran nano pada Batasan 1 100 nm memiliki sifat antara lain titik lebur, konduktivitas listrik, permeabilitas magnetis, warna, optis, dan reaktivitas kimia yang unik dan berbeda dibandingkan material pada ukuran makroskopik. Sifat material sangat dipengaruhi oleh ... A. Bijih mineralnya B. Sifat kimianya C. Ukuran partikelnya D. Berat jenisnya E. Sifat logamnya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

Penjelasan:

C. Ukuran partikelnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MultiVersi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Aug 23