3. Perhatikanlah gambar berikut. Gambar 1.9 Suasana di laboratorium IPA.

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitisaporah623 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Perhatikanlah gambar berikut. Gambar 1.9 Suasana di laboratorium IPA. Apakah pendapat kalian mengenai kejadian pada gambar di atas? Tuliskanlah semua peraturan keselamatan yang dilanggar dan juga sarankan bagaimana memperbaikinya.​
3. Perhatikanlah gambar berikut. Gambar 1.9 Suasana di laboratorium IPA. Apakah pendapat kalian mengenai kejadian pada gambar di atas? Tuliskanlah semua peraturan keselamatan yang dilanggar dan juga sarankan bagaimana memperbaikinya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gambar 1.9 pada soal diatas menandakan lingkungan di dalam laboratorium IPA yang tidak kondusif. Hal ini dapat dilihat dari kejadian pelanggaran peraturan keselamatan, seperti:

  • Banyak sekali cairan kimia yang jatuh atau pecah dan tidak segera dibersihkan. Hal ini dapat menyebabkan resiko terluka karena cairan kimia yang tumpah mengandung senyawa yang berbahaya dan dapat meukai tubuh.
  • Cairan kimia yang selesai digunakan dibuang sembarangan kedalam wastafel.
  • Terdapat beberapa laboran yang tidur, bergurau dan berlarian selama kegiatan di dalam laboratorium.
  • Alat laboratorium yang digeletakkan sembarangan dalam keadaan kotor.
  • Tidak menggunakan perlengkapan keselamatan selama berada di laboratorium.

Sehingga hal-hal yang harus dilakukan dan diperbaiki selama berada di laboratorium adalah:

  • Mencuci tangan sebelum masuk kedalam laboratorium.
  • Untuk menjaga keselamatan selalu menggunakan sarung tangan, kaca mata dan jas khusus.
  • Cairan kimia yang pecah atau jatuh harus segera dibersihkan.
  • Buang cairan kimia yang berbahaya dan berbau menyengat kedalam tempat khusus dan tertutup.
  • Segera bersihkan alat-alat laboratorium setelah digunakan.
  • Selalu tertib dan tenang selama berada di laboratorium.

Pembahasan

Laboratorium merupakan tempat yang menyimpan berbagai macam bahan kimia bersifat korosif dan mudah meledak.  Cairan-cairan yang berbahaya tersebut dapat melukai kita jika tidak ditangani dengan baik dan benar. Sehingga perlu penanganan keselamatan yang tepat dan sesuai aturan saat berada di dalam ruangan tersebut.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang macam cairan kimia bersifat korosif pada yomemimo.com/tugas/603502

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YuniarFakhruNisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Oct 22