Buatkan struktur Levis dan tentukan jenis ikatan dari senyawa kimia

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfianalpin720 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatkan struktur Levis dan tentukan jenis ikatan dari senyawa kimia CO2(karbondioksida) dan H2O(air murni) nilai elektron dari H=1,C=6,O=8.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Struktur Lewis

a. Jumlah Ikatan : 2 ikatan tunggal

b. Jumlah Ikatan : 2 ikatan rangkap

c. Jumlah Ikatan : 4 ikatan tunggal

(Struktur lewis ditunjukkan seperti pada gambar

Penjelasan:

Pada ikatan kovalen, pasangan elektron yang digunakan secara bersama dan terletak diantara dua inti atom akan ditarik oleh kedua inti atom yang berikatan. Hal ini akan mempengaruhi distribusi kepadatan elektron antara kedua inti yang berikatan. Kemampuan untuk menarik elektron kearah inti, didasarkan pada sifat keelektronegatifan dari masing-masing unsur yang berikatan.

Macam – Macam Ikatan Kovalen

Ikatan Kovalen rangkap Satu

Contoh molekul : CH₄, H-Cl

Ikatan Kovalen rangkap dua

Contoh molekul : C₂H₄ , O₂, CO₂, SO₂

Ikatan Kovalen rangkap tiga

Contoh molekul : N₂,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bayzid1yavuz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21