jelaskan gerakan senam irama menggunakan bola​

Berikut ini adalah pertanyaan dari septiana8917 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan gerakan senam irama menggunakan bola​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Rangkaian gerakan senam irama menggunakan bola dapat dilakukan dengan mengkombinasikan gerakan memantulkan bola ditambah tepukan tangan dan gerakan berputar.

Dapat juga dilakukan dengan mengkombinasikan gerakan melompat dengan gerakan mengayun dan ditambah gerakan memutar badan.

Penjelasan:

Senam irama atau disebut juga senam ritmik adalah senam dengan gerakan yang mengikuti irama yang berupa tepukan tangan, ketukan, nyanyian musik dan lain sebagainya. Senam irama tentu dapat dilakukan dengan berbagai properti dengan ciri khas gerakannya tersendiri. Setiap gerakan dapat dikembangkan dan dikombinasikan menyesuaikan properti yang digunakan, ketukan lagu maupun keinginan.

Pelajari lebih lanjut tentang senam irama di: yomemimo.com/tugas/34416643?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question

Semoga Membantu^_^

#BelajarBersamaBrainly #SamaSamaBelajar #Brainly #SenamIrama #SenamRitmik #Senam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh flowertris dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Jun 21