Mengapa reaksi kimia dapat berlangsung dengan cepat atau lambat

Berikut ini adalah pertanyaan dari hainu7066 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa reaksi kimia dapat berlangsung dengan cepat atau lambat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

karena laju reaksi kimia dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor:

1. konsentrasi / kepekatan

semakin banyak konsentrasi, maka tumbukan antara zat satu dengan yang lainnya semakin besar --> reaksi semakin cepat terjadi

2. luas permukaan

semakin luas bidang sentuh, tumbukan semakin sering terjadi sehingga laju reaksi semakin besar

3. suhu

semakin tinggi suhunya, semakin besar tumbukannya sehingga laju reaksi semakin cepat

4. kataliisator

biasanya digunakan untuk mempercepat terjadinya reaksi, tetapi katalisator itu sendiri tidak ikut bereaksi  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gsell7881 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21