contoh reaksi kimia merugikan besi berkarat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazwaazzahra0807 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh reaksi kimia merugikan besi berkarat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Besi Berkarat

Besi berkarat menjadi salah satu perubahan kimia yang tentunya merugikan karena membuat kekuatan besi menjadi berkurang hingga rapuh. Besi berkarat bisa terjadi karena adanya proses oksidasi yang diikuti dengan pembentukan baru. Pada peristiwa ini, besi atau Fe teroksidasi dan berubah menjadi Fe2O3 hingga berpengaruh pada tampilan fisiknya yang berubah warna oranye disertai penurunan kekuatan.

maaf kalo salah (:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hallo1111b dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Nov 22