larutan HA0,1 m mempunyai PH=3,hitunglah nilai k derajat ionsiasai (×)asam

Berikut ini adalah pertanyaan dari afandymali555 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Larutan HA0,1 m mempunyai PH=3,hitunglah nilai k derajat ionsiasai (×)asam tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

~Hanyacatatann

Pendahuluan

  • larutan HA0,1 m mempunyai PH=3,hitunglah nilai k derajat ionsiasai (×)asam tersebut

_______________________

Pembahasan

Untuk menyelesaikan soal ini, teman teman brainly harus mengetahui rumus asam berikut ini . Karna dengan menggunakan rumus berikut ini, kita dapat menuelesaikan soal nya.

 \\

▪︎ Rumus derajat ionisasi asam  

{\boxed{ \displaystyle\sf [{H}^{ + }] = \alpha \: \times \: Ma}}

{\boxed{ \displaystyle\sf \alpha = \sqrt{ \frac{Ka}{Ma} } }}

▪︎ Rumus menentukan pH

{\boxed{ \displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + } ]}}

  • Keterangan :
  • α = derajat ionisasi
  • Ma = molaritas asam lemah

_________________________

Diketahui :

  • Ma = 0.1 M
  • pH = 3

Ditanya :

  •  \alpha

Dijawab :

 \\

▪︎ Menentukan Konsentrasi H+

\displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + } ]

\displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + }]

\displaystyle\sf 3 = - log \: [{H}^{ + }]

\displaystyle\sf {10}^{ -3} = - log \: [{H}^{ + }]

{\boxed{\displaystyle\sf {H}^{ + } = {10}^{ -3}}}

 \\

▪︎ Menentukan derajat ionisasi

 \displaystyle\sf [{H}^{ + }] = \alpha \: \times \: Ma

 \displaystyle\sf {10}^{ -3} = \alpha \: \times \: 0.1

\displaystyle\sf \alpha = \frac{ {10}^{ - 3} }{0.1}

\displaystyle\sf \alpha = \frac{ {10}^{ - 3} }{ {10}^{ - 1} }

\displaystyle\sf \alpha = {10}^{ - 3 + 1}

\displaystyle\sf \alpha = {10}^{ -2}

{\boxed{ \displaystyle\sf \: \alpha = 0.01}}

  • jadi, derajat ionisasinya adalah 0.01

 \\

▪︎ Penjelasan pengerjaan soal

  • Pertama, kita harus tau dulu rumus yang akan digunakan . Untuk rumusnya ada pada pembahasan diatas .

  • Kedua, kita tentukan dulu H+ nya . Dengan menggunakan rumus pH . Disini kita menggunakan rumus pH, karna pada soal itu yang diketahui nilai pH nya .

  • Ketiga, setelah kita dapat menentukan H+ nya . Kita tentukan derajat ionisasinya . Nah, untuk menentukan derajat ionisasi ini, kita hanya perlu mensubsitusikan H+ dan juga molaritas asamnya . Untuk rumusnya temen temen bisa lihat pada pembahasan diatas .

Semoga paham

________________________

Pelajari Lebih Lanjut

================

Detail Jawaban

  • Mapel: Kimia
  • Kelas: XI SMA
  • Materi: Larutan Asam Basa
  • Kode soal: 7
  • Kode Kategorisasi: 11.7.5
  • Kata kunci : dejarat ionisasi, asam, pH

••

{\boxed{\boxed{ \displaystyle\sf Hanyacatatann }}}

~HanyacatatannPendahuluanlarutan HA0,1 m mempunyai PH=3,hitunglah nilai k derajat ionsiasai (×)asam tersebut_______________________PembahasanUntuk menyelesaikan soal ini, teman teman brainly harus mengetahui rumus asam berikut ini . Karna dengan menggunakan rumus berikut ini, kita dapat menuelesaikan soal nya.[tex] \\ [/tex]▪︎ Rumus derajat ionisasi asam  • [tex]{\boxed{ \displaystyle\sf [{H}^{ + }] = \alpha \: \times \: Ma}}[/tex]• [tex]{\boxed{ \displaystyle\sf \alpha = \sqrt{ \frac{Ka}{Ma} } }}[/tex]▪︎ Rumus menentukan pH • [tex]{\boxed{ \displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + } ]}}   [/tex]Keterangan :α = derajat ionisasiMa = molaritas asam lemah_________________________Diketahui :Ma = 0.1 MpH = 3Ditanya :[tex] \alpha [/tex]Dijawab :[tex] \\ [/tex]▪︎ Menentukan Konsentrasi H+[tex]\displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + } ][/tex][tex]\displaystyle\sf pH = - log \: [{H}^{ + }] [/tex][tex]\displaystyle\sf 3 = - log \: [{H}^{ + }] [/tex][tex]\displaystyle\sf {10}^{ -3} = - log \: [{H}^{ + }] [/tex][tex]{\boxed{\displaystyle\sf {H}^{ + } = {10}^{ -3}}} [/tex][tex] \\ [/tex]▪︎ Menentukan derajat ionisasi [tex] \displaystyle\sf [{H}^{ + }] = \alpha \: \times \: Ma[/tex][tex] \displaystyle\sf {10}^{ -3} = \alpha \: \times \: 0.1 [/tex][tex]\displaystyle\sf \alpha = \frac{ {10}^{ - 3} }{0.1} [/tex][tex]\displaystyle\sf \alpha = \frac{ {10}^{ - 3} }{ {10}^{ - 1} } [/tex][tex]\displaystyle\sf \alpha = {10}^{ - 3 + 1} [/tex][tex]\displaystyle\sf \alpha = {10}^{ -2}[/tex][tex]{\boxed{ \displaystyle\sf \: \alpha = 0.01}}[/tex]jadi, derajat ionisasinya adalah 0.01 [tex] \\ [/tex]▪︎ Penjelasan pengerjaan soalPertama, kita harus tau dulu rumus yang akan digunakan . Untuk rumusnya ada pada pembahasan diatas .Kedua, kita tentukan dulu H+ nya . Dengan menggunakan rumus pH . Disini kita menggunakan rumus pH, karna pada soal itu yang diketahui nilai pH nya .Ketiga, setelah kita dapat menentukan H+ nya . Kita tentukan derajat ionisasinya . Nah, untuk menentukan derajat ionisasi ini, kita hanya perlu mensubsitusikan H+ dan juga molaritas asamnya . Untuk rumusnya temen temen bisa lihat pada pembahasan diatas .Semoga paham________________________Pelajari Lebih Lanjutbrainly.co.id/tugas/38276209brainly.co.id/tugas/38277304brainly.co.id/tugas/38276977================Detail JawabanMapel: KimiaKelas: XI SMAMateri: Larutan Asam BasaKode soal: 7Kode Kategorisasi: 11.7.5Kata kunci : dejarat ionisasi, asam, pH••[tex]{\boxed{\boxed{ \displaystyle\sf Hanyacatatann }}}[/tex]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hanyacatatann dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21