3. tuliskan nama senyawa Biner ion !

Berikut ini adalah pertanyaan dari arimanurung4455 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. tuliskan nama senyawa Biner ion ! a. CaBr2 b. Mno2 c.Cr2O3 d. FeCI3​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebuah senyawa biner adalah senyawa kimia yang mengandung tepat dua unsur yang berbeda. Contoh senyawa ionik biner antara lain kalsium klorida (CaCl2), natrium fluorida (NaF), dan magnesium oksida (MgO), sementara contoh senyawa kovalen biner antara lain air (H2O), dan belerang heksafluorida (SF6)

jadi jawabannya (D)

Penjelasan:

Tata Nama Senyawa Ion

Senyawa ion terdiri atas suatu kation dan suatu anion. Kation umumnya adalah suatu ion logam, sedangkan anion dapat berupa anion nonlogam atau suatu anion poliatom.

Rumus Senyawa

Unsur logam ditulis di depan. Contohnya, rumus kimia natrium klorida ditulis NaCl bukan ClNa. Rumus senyawa ion

Untuk a dan b sama dengan angka 1 tidak perlu ditulis. Rumus senyawa ion ditentukan oleh perbandingan muatan kation dan anionnya. Jumlah muatan positif sama dengan jumlah muatan negatif.

Nama Senyawa Ion

Nama senyawa ion adalah rangkaian nama kation (di depan) dan nama anion (di belakang), angka indeks tidak disebut. Contoh:

NaCl = natrium klorida

CaCl2 = kalsium klorida

Na2 SO4 = natrium sulfat

Al(NO3 )3 = aluminium nitrat

Jika unsur logam mempunyai lebih dari satu jenis bilangan oksidasi, maka senyawa-senyawanya dibedakan dengan menuliskan bilangan oksidasinya, yang ditulis dalam tanda kurung dengan angka Romawi di belakang nama unsur logam tersebut. Contoh:

Cu2 O = tembaga(I) oksida

CuO = tembaga(II) oksida

FeCl2 = besi(II) klorida

FeCl3 = besi(III) klorida

Fe2 S3 = besi(III) sulfida

SnO = timah(II) oksida

SnO2 = timah(IV) oksida

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 2018sefi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 May 21