100 ml larutan asetat 0,1 m (ph =3) dicampur dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari jjkiscooming pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

100 ml larutan asetat 0,1 m (ph =3) dicampur dengan 100 ml larutan NH3 0,1 m (ph= 12), berapa PH campuran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Larutan penyangga dapat dengan mudah kita temukan dalam kehidupan sehari-hari. Salah satunya obat tetes mata yang merupakan aplikasi dari larutan penyangga, dimana nilai pH nya disesuaikan dengan nilai pH mata kita. Maka ketika kita menggunakan obat tetes mata tersebut, mata kita tidak terasa pedih.

Larutan penyangga memiliki kemampuan untuk dapat mempertahankan perubahan pH dalam proses pengenceran atau pengentalan dengan ditambahkannya sedikit basa atau asam ke dalam suatu larutan. Lalu bagaimana menentukan ini?

Dalam menentukan pH larutan penyangga, ada 3 hal yang perlu kita ketahui, yaitu pH larutan penyangga asam, penyangga basa, dan perhitungan pH dengan penambahan sedikit asam kuat atau sedikit basa kuat.

pH larutan penyangga asam

Larutan penyangga asam dapat dibuat dari asam lemah dan garamnya. Misalkan dalam larutan penyangga asam yang mengandung asam asetat (CH3COOH) dan ion asetat (CH3COO–) terdapat reaksi kesetimbangan sebagai berikut : CH3COOH (aq) ↔CH3COO– (aq) + H+ (aq), Maka harga tetapan kesetimbangan asam (Ka) dan harga dari (H+) adalah:

(Baca juga: Pengertian Larutan Penyangga dan Jenisnya)

Contoh soal :

Tentukan pH larutan penyangga yang dibuat dengan mencampurkan 50 mL larutan CH3COOH 0,1 M denan 50 mL larutan CH2COONa 0,1 M. (Ka CH3COOH = 1,8 x 10-5)?

Penyelesaian :

Volume CH3COOH = 50 mL

Molaritas CH3COOH = 0,1 M

Volume CH3COONa = 50 mL

Molaritas CH3COONa = 0,1 M

Mol CH3COOH = 50 mL x 0,1 mmol/ mL = 5 mmol

Mol NaCh3COO = 50 mL x 0,1 mmol/mL = 5 mmol

foloww ya kaka

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fatihathar46 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21