1. Latihan/ Tugas Diketahui beberapa unsur dalam sistem periodik:

Berikut ini adalah pertanyaan dari ariffadillah1007 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Latihan/ TugasDiketahui beberapa unsur dalam sistem periodik:
11Na 56Ba 17Cl 3Li 12Mg 15P
1. Tuliskan kofigurasi elektron masing-masing atom!
2. Tentukan letak unsur-unsur tersebut dalam sistem periodik unsur!
3. Urutkan unsur-unsur tersebut berdasarkan kenaikan jari-jari atom, energi ionisasi, afinitas elektron, dan keelektronegatifan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.11Na→ 1s² 2s² 2p6 3s¹

56Ba→ 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6 6s2

17Cl→ 1s2 2s2 2p6 3s2 3p4

12Mg → 1s2 2s2 2p6 3s2

15P→ 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3

2. Na→Golongan ke 1

Periode ke 3

Ba→ golongan ke 2

Periode ke 6

Cl → golongan ke 6

Periode ke 3

Mg → golongan ke 2

Periode 3

P→ golongan 5

Periode ke 3

3. Jari jari atom diperiode ketiga semakin kekanan semakin kecil karena jumlah atom dari kiri ke kanan semakin bertambah

Energi ionisasi diperiode ketiga semakin kekanan semakin besar

Afinitas elektron diperiode ketiga semakin kekanan semakin kecil

Keelektronegatifan diperiode ketiga semakin kekanan semakin besar

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masrina180720041 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22