Berikut ini adalah pertanyaan dari ziandalfatih pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Rutherford menyatakan hipotesisnya bahwa atom tersusun atas inti atom bermuatan positif dan dikelilingi elektron bermuatan negatif sehingga atom bersifat netral.
Penjelasan:
1. Atom ternyata bukan bola pejal, karena hampir semua partikel alpa diteruskan. ... Kalau lempengan emas dianggap sebagai satu lapisan atom-atom emas, maka dalam atom emas terdapat partikel yang sangat kecil yang bermuatan positif.
2. Ernest Rutherford melakukan eksperimen dengan menggunakan hamburan sinar alfa pada lapisan logam emas tipis. Dari percobaan tersebut Rutherford mengusulkan suatu model atom yang dikenal sebagai model atom tata surya sebagai berikut : ... Atom terdiri dari inti atom yang bermuatan positif dan elektron bermuatan negatif.
3. Dilansir dari Lumen Learning, Rutherford mengemukakan bahwa semua muatan positif dan sebagian massa atom terkonsentrasi di ruang yang sangat kecil bernama nukleus (inti atom) di bagian dalam atom. Di dalam nukleus terdapat proton dan juga neutron yang berkontribusi pada hampir semua massa atom.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sarmaulitampubolon9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 May 22