Bagaimana sifat fisika dan sifat kimia dari unsur karbontolong bantu

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadrijal655 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana sifat fisika dan sifat kimia dari unsur karbon
tolong bantu jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dear Kak,

Karbon memiliki sifat fisika sebagai berikut :

Fase : Padat

Massa jenis : 2,267 g/ cm3 (grafit) dan 3,513 g/ cm3 ( intan )

Titik lebur : 4300-4700 K

Titik didih : 4000 K

Kalor peleburan : 100 kJ/mol ( grafit )dan 120 kJ/mol ( intan )

Kalor penguapan : 355,8 kJ/mol

Kapasitas kalor : 8,517 J/mol K (grafit) dan 6,115 J/mol K ( intan )

Dan sifat-sifat kimia seperti dibwah ini :

a. Kecenderungan atom karbon membentuk ikatan kovalen tunggal, rangkap dua, dan rangkap tiga yang akan membentuk senyawa organik.

b. Membentuk garam asam oksi.

c.Jika dibakar dalam keadaan kelebihan udara, akan terbentuk karbon dioksida.

d. Membentuk asam oksi.

e.Karbon dibakar dalam udara yangsedikit jumlahnya menghasilkan karbon monoksida.

f. Karbon bereaksi langsung dengan Fluorin.

Semoga bermanfaat dan selamat belajar ya kak.

Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - yomemimo.com/tugas/16595165#readmore

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh milanursing1985 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21