Diskusikan 1. Apakah ujung pensil berubah bentuk setelah diraut?

Berikut ini adalah pertanyaan dari annisanurazizah39175 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

Diskusikan 1. Apakah ujung pensil berubah bentuk setelah diraut? 2. Apakah ujung karet penghapus pensil berubah bentuk setelah digosokkan? 3. Apakah kesimpulanmu?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Iya, bagian ujung pensil mengalami perubahan setelah diraut.

2. Iya, Bagian dari ujung karet penghapus mengalami perubahan setelah digosok-gosokkan.

3. Benda padat bisa diubah wujud atau bentuknya dengan perlakuan tertentu antara lain diberi perlakuan fisik (contohnya digosok-gosokkan, diraut, disobek, ditekan) atau dipanaskan.

INIKAN ADA DI BUKU GW :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ima12345678987 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22