cabang-cabang sains tidak boleh terkotak-kotak harus menjadi suatu ilmu yang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lnggrestu pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

Cabang-cabang sains tidak boleh terkotak-kotak harus menjadi suatu ilmu yang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cabang-cabang ilmu sains seharusnya tidak boleh terkotak-kotak tetapi seharusnya menjadi suatu ilmu yang​ berhubungan dan saling melengkapi. Hal ini karena suatu cabang ilmu sains pasti membutuhkan penerapan cabang ilmu lainnya untuk mengkaji suatu permasalahan.

Pembahasan

Terdapat beberapa cabang dari ilmu sains yang dapat dipelajari yaitu:

  • Ilmu biologi merupakan salah satu cabang ilmu sains yang membahas tentang keadaan dan sifat makhluk hidup.
  • Ilmu kimia merupakan salah satu cabang ilmu sains yang membahas tentang susunan, sifat, dan reaksi suatu unsur atau zat.
  • Ilmu fisika merupakan salah satu cabang ilmu sains yang membahas tentang zat dan energi.
  • Ilmu geologi merupakan salah satu cabang ilmu sains yang membahas tentang bumi.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang cabang dari ilmu sains yomemimo.com/tugas/51570433

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Oct 22