1. Kerjakan soal-soal berikut dengan tepat. Rumuskan besaran yang dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZulfaaLailika pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Kerjakan soal-soal berikut dengan tepat. Rumuskan besaran yang dapat digunakan untuk membedakan denyut nadi manusia dengan melibatkan besaran waktu.a. Berdasarkan rumusanmu, lakukan pengukuran terhadap denyut nadimu dan denyut nadi beberapa temanmu. Kemudian bandingkan.
b. Misalnya kamu berlari-lari (jogging), kemudian kamu duduk santai di bangku taman. Dari tiga kemungkinan sketsa grafik denyut nadi berikut terhadap aktivitas tersebut, manakah yang paling sesuai? Beri penjelasan.​
1. Kerjakan soal-soal berikut dengan tepat. Rumuskan besaran yang dapat digunakan untuk membedakan denyut nadi manusia dengan melibatkan besaran waktu. a. Berdasarkan rumusanmu, lakukan pengukuran terhadap denyut nadimu dan denyut nadi beberapa temanmu. Kemudian bandingkan.b. Misalnya kamu berlari-lari (jogging), kemudian kamu duduk santai di bangku taman. Dari tiga kemungkinan sketsa grafik denyut nadi berikut terhadap aktivitas tersebut, manakah yang paling sesuai? Beri penjelasan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:1)

A) Denyut nadi manusia menggambarkan pergerakan kontraksi dan relaksasi jantung. Jumlah nasi manusia tergantung dari : Usia, Jenis kelamin,Aktivitas, Berat badan, Suhu lingkungan fisik, Konsumsi obat atau makanan, Keadaan emosi, Sikap tubuh

2) Yang A. Karena ketika dia berlari dia kondisi denyut nadinya tetap tapi tinggi. Lalu ketika istirahat maka denyut nadinya menurun

Semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TheQuiinnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 Nov 21