Berikut ini adalah pertanyaan dari jokeloli90 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Saya bantu ya...
Jika ikatan tunggal berarti alkana, ikatan rangkap dua berarti alkena, dan ikatan rangkap tiga berarti alkuna.
Ok? Untuk menentukan nama IUPAC cari rantai karbon terpanjang. Di soal terdapat 8 atom karbon (C) maka tentulah diawali dengan okta. Nah, karena ikatan rangkap dua berarti diganti menjadi oktena ya.
Untuk menuliskan IUPAC, diprioritaskan cabangnya dulu ya baru nama rantai karbon terpanjangnya. Cabangnya ada tiga buah CH₃, maka ganti CH₃ dengan nama metil dan jumlahnya karena ada tiga ganti tiga menjadi tri.
Tentukan letak ikatan rangkap duanya ada di posisi atom C ke berapa? Yap. Ada di posisi ketiga ya (bukan posisi kelima). Hitungnya dari yang paling kecil dulu.
Lalu tentukan metil (CH₃) nya ada di posisi atom karbon (C) ke berapa? Yap. Ada di posisi kedua, keempat, dan keenam. Maka namanya menjadi:
2,4,6-trimetil-3-oktena
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwis212003 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Mar 22