1. Tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari AurahGaming05 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal di sebut ....A. Ruang
B. Rumah
C. Habitat
D. Wadah
2. Berikut ini yang tidak menyebabkan keterkaitan antar ruang dipermukaan bumi adalah ....
A. Setiap ruang memiliki sumber daya yang berbeda dengan ruang lainnya
B. Setiap ruang memiliki sumber daya yang sama dengan ruang lainnya
C. Setiap ruang memiliki kebutuhan yang berbeda dengan ruang lainnya
D. Setiap ruang memiliki potensi yang berbeda dengan ruang lainnya
3. Jalan yang beraspal dan mulus serta aman adalah salah satu faktor yang diperlukan dalam pengantaran barang. Merupakan salah satu kondisi saling bergantung Interaksi keruangan yaitu .... * A. Saling melengkapi
B. Kesempatan antara
C. Letak potensi
D. Kemudahan transfer
4. Berikut yang bukan komponen penyusun peta adalah ....
A. Judul Peta
B. Buku Peta
C. Orientasi Utara
D. Garis Koordinat
5. Perbandingan jarak di peta dengan jarak sesungguhnya dilapangan misalnya 1: 1.000.000 disebut dengan ....
A. Judul peta
B. Simbol peta
C. Inset
D. Skala peta
6. Indonesia terletak pada 95° BT – 141° BT dan 6° LU - 11° LS merupakan letak Indonesia secara ....
A. Astronomis
B. Geologis
C. Geografis
D. Morfologis
7. Batas wilayah Indonesia sebelah utara adalah ....
A. Timur leste, Australia
B. Papua Nugini, Samudra Pasifik
C. Malaysia, Laut china selatan
D. Samudera Hindia
8. Kayu cendana sangat bermanfaat untuk wewangian. Kayu cendana banyak di hasilkan di daerah .....
A. Kalimantan tengah
B. Jawa Barat
C. Nusa Tenggara Timur
D. Sumatera Barat


HARI INI DI KUMPUL!!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.A

2.B

3.D

4.B

5.D

6.A

7.C

8.C

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YAA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ameliaizzaty3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21