apa saja kebijakan pada masa penjajahan belanda​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Naomiodelia0910 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja kebijakan pada masa penjajahan belanda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Monopoli Perdagangan oleh VOC

Verenigde Oostindische Compagenie atau VOC merupakan gabungan perusahaan dagang Belanda untuk perdagangan di Hindia Timur.

2. Kerja Rodi

Kebijakan ini berlangsung semasa pemerintahan gubernur Herman Willems Deandels, dibawah kekuasaan Raja Louis Napoleon.

3. Landrente atau Sistem Sewa Tanah

Kebijakan Landrente ini berisi tentang keharusan rakyat untuk menyewa tanah dan membayar pajak kepada pemerintah sebagai pemilik tanah.

4. Cultuur Stelsel atau Sistem Tanam Paksa

Kebijakan ini diterapkan oleh Belanda untuk mengisi kekosongan kas negara setelah berakhirnya Perang Jawa.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh qikannea dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22