Perilaku intoleransi dapat terjadi dikarenakan beberapa hal yaitu:

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzix5745 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perilaku intoleransi dapat terjadi dikarenakan beberapa hal yaitu:

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang terjadi pada perilaku toleransi adalah

  1. Adanya populisme agama.
  2. Adanya politisi yang memanfaatkan agama.
  3. Dengan pendirian rumah ibadah yang dilarang atas dasar agama tersebut.

Pembahasan

Toleransi merupakan salah satu sikap atau perilaku seseorang yang menghargai berbagai macam perbedaan yang berupa perilaku, agama bahkan budaya yang menghargai orang lain yang berbeda fisik maupun psikis disebut dengan wujud dari toleransi. Berikut jenis toleransi yang dapat diwujudkan dalam kehidupan bermasyarakat, antara lain:

  1. Toleransi beragama, merupakan salah satu sikap menghormati bahkan menghargai perbedaan agama yang ada dalam kehidupan, contohnya toleransi dengan menghormati hak setiap orang dalam memilih agama dan memberikan ruang bagi mereka untuk menjalanlam ibadah sesuai agamanya masing-masing.
  2. Toleransi budaya, merupakan salah satu kunci dalam hidup rukun satu dengan yang lain. Dengan demikian, tanpa ada sikap merendahkan maupun superioritas antar budaya dengan memandang sama rata terhadap budaya yang lain.
  3. Toleransi berpolitik, merupakan setiap orang dapat menghargai bahkan menghormati pendapat politik yang dimiliki orang lain dan setiap orang juga dapat sama-sama menjaga hak politiknya masing-masing.
  4. Toleransi pergaulan, dimana dalam bergaul perlu melakukan sebuah toleransi untuk menghargai teman yang berbeda suku dan agama dan tidak menghina antar teman menjadi sebuah toleransi dalam pergaulan.
  5. Toleransi lingkungan keluarga, dengan saling menghargai bahkan menghormati setiap pendapat anggota keluarga dan tidak memaksakan kehendak kepada anggota keluarga yang lain. Dengan demikian, dalam mengharga perbedaan setiap anggota keluarga dengan tidak berlaku kasar, mengejek dan mengucilkan.
  6. Toleransi bermedia sosial, dengan memiliki toleransi dalam melakukan setiap kegiatan media sosial.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Pengertian toleransi yomemimo.com/tugas/9527094?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22