Berikut ini adalah pertanyaan dari anisanurnew199 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
✯Jawaban✯:
Beragam
✯Pembahasan✯:
Indonesia memiliki bahasa daerah yang beragam atau banyak jenisnya.
Bahasa daerah yang dimiliki Indonesia berasal dari banyaknya wilayah di Indonesia dan di setiap wilayah memiliki bahasa daerah masing-masing, bahasa daerah sendiri dapat menjadi ciri khas atau identitas tertentu untuk suatu wilayah,seperti misalnya:
- Bahasa Jawa=> banyak digunakan di daerah Jawa timur dan Jawa tengah
- Bahasa Sunda=>banyak digunakan didaerah Jawa barat
- Bahasa Banjar=>banyak digunakan didaerah Kalimantan selatan
- Bahasa Betawi=>banyak digunakan didaerah Jakarta
- dll
Bahasa-bahasa tersebut dapat menjadi ciri khas tersendiri bagi suatu wilayah.
Karena perbedaannya itu bangsa Indonesia memiliki bahasa nasional, yaitu bahasa Indonesia dan dijadikan sebagai alat komunikasi antar wilayah tanpa harus menggunakan bahasa daerah yang berbeda-beda
✯Kesimpulan✯:
Jadi Indonesia memiliki bahasa daerah yang beragam
✯Pelajari Lebih Lanjut✯:
1.Apa yang dimaksud dengan bahasa daerah?
2.Sebutkan 30 Bahasa Daerah Indonesia
✯Detail Jawaban✯:
- Mapel:PPKN
- Kelas:3
- Bab:4
- Materi:Beragamnya Bahasa Daerah Di Indonesia
- Kode soal:9
- Kode kategorisasi:3.9.4
- Kata kunci:Indonesia,Bahasa Daerah,Perbedaan Bahasa,Perbedaan Wilayah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 May 22