Jelaskan hal-hal apa saja yang mempengaruhi pola konsumsi seseorang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari syaifulhsyamsi pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan hal-hal apa saja yang mempengaruhi pola konsumsi seseorang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

~Jawaban pada pembahasan di bawah~

→Pembahasan←

Keadaan ekonomi yang sedang tidak stabil menjadi salah satu aspek paling utama yang berdampak kepada konsumsi yang juga belakang ini tidak stabil. Padahal kita mengetahui bahwa konsumsi sendiri adalah salah satu kegiatan manusia untuk mengurangi atau menghabiskan nilai guna sebuah barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan

Karena itu untuk mengetahui lebih jelasnya, kita akan membahas apa saja faktor yang mempengaruhi konsumsi, besar kecilnya konsumsi yang dilakukan seseorang

< Faktor yang memengaruhi pola konsumsi

  • Pendapatan

hal pertama yang memengaruhi pola konsumsi adalah pendapatan, seperti yang kita tahu apabila besar pendapatan seseorang akan memengaruhi daya beli dan konsumsinya namun apabila sebaliknya kecil pendapatan maka  semakin kecil pula daya beli dan konsumsinya

  • Selera

Diantara orang-orang yang memiliki usia yang tidak jauh berbeda, namun dengan pengeluaran konsumsinya berbeda, karena perbedaan dari sikap penggunaan dari keuangannya dan selera masyarakat dalam berkonsumsi. Apabila masyarakat memiliki selera yang menurun dalam konsumsi, maka sudah pasti tingkat konsumsi juga akan menurun. Sebaliknya apabila selera konsumsi masyarakat meningkat, maka akan meningkat pula juga konsumsinya.

  • Jumlah penduduk

Yang ketiga adalah jumlah dari penduduk, seperti yang kita tahu besar atau banyaknya jumlah penduduk akan berpengaruh kepapa pengeluaran dan konsumsi dari suatu masyarakat. Seperti  suatu perekonomian yang memiliki penduduk yang lebih banyak pengeluaran dan konsumsinya pun akan banyak

  • Banyaknya Barang yang Dikonsumsi

Pada umumnya pengeluaran dari masyarakat untuk konsumsi ini dipengaruhi oleh banyak sedikitnya “Consumer Durable” dimana barang konsumsi terpakai lama seperti halnya rumah, kendaraan, lemari es dan sebagainya. Karena itu pengaruhnya kamu dapat mengurangi pengeluaran konsumsi tersebut seperti dengan memiliki sebuah televisi, maka acara seperti menonton bioskop dapat berkurang

  • Harga suatu barang danjasa

harga suatu barang dan jasa memiliki pengaruh cukup besar tarhadap pola konsumsi seseorang, misalkan harga dari barang melambung tinggi maka orang tersebut akan enggan membelinya da pola konsumsinya menurun, namun sebaliknya jika harga barang dan jasa tersebut merendah maka pola konsumsi nya akan meningkat

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Pelajari lebih lanjut !!

Materi tentang apa yang dimaksud pola konsumsi

Materi tentang apa yang dimaksud produksi

Materi tentang apa itu ditribusi

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Detail jawaban !!

Mapel: Ilmu sosial

Kelas: 7 SMP/MTS

Materi: apa yang memengaruhi Pola konsumsi seseorang

Kata kunci: Pola konsumsi,Konsumen,ditribusi,konsumsi

Kode jawaban: 1.6.12

. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

~Jawaban pada pembahasan di bawah~→Pembahasan←Keadaan ekonomi yang sedang tidak stabil menjadi salah satu aspek paling utama yang berdampak kepada konsumsi yang juga belakang ini tidak stabil. Padahal kita mengetahui bahwa konsumsi sendiri adalah salah satu kegiatan manusia untuk mengurangi atau menghabiskan nilai guna sebuah barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhanKarena itu untuk mengetahui lebih jelasnya, kita akan membahas apa saja faktor yang mempengaruhi konsumsi, besar kecilnya konsumsi yang dilakukan seseorang< Faktor yang memengaruhi pola konsumsiPendapatanhal pertama yang memengaruhi pola konsumsi adalah pendapatan, seperti yang kita tahu apabila besar pendapatan seseorang akan memengaruhi daya beli dan konsumsinya namun apabila sebaliknya kecil pendapatan maka  semakin kecil pula daya beli dan konsumsinyaSeleraDiantara orang-orang yang memiliki usia yang tidak jauh berbeda, namun dengan pengeluaran konsumsinya berbeda, karena perbedaan dari sikap penggunaan dari keuangannya dan selera masyarakat dalam berkonsumsi. Apabila masyarakat memiliki selera yang menurun dalam konsumsi, maka sudah pasti tingkat konsumsi juga akan menurun. Sebaliknya apabila selera konsumsi masyarakat meningkat, maka akan meningkat pula juga konsumsinya.Jumlah pendudukYang ketiga adalah jumlah dari penduduk, seperti yang kita tahu besar atau banyaknya jumlah penduduk akan berpengaruh kepapa pengeluaran dan konsumsi dari suatu masyarakat. Seperti  suatu perekonomian yang memiliki penduduk yang lebih banyak pengeluaran dan konsumsinya pun akan banyakBanyaknya Barang yang DikonsumsiPada umumnya pengeluaran dari masyarakat untuk konsumsi ini dipengaruhi oleh banyak sedikitnya “Consumer Durable” dimana barang konsumsi terpakai lama seperti halnya rumah, kendaraan, lemari es dan sebagainya. Karena itu pengaruhnya kamu dapat mengurangi pengeluaran konsumsi tersebut seperti dengan memiliki sebuah televisi, maka acara seperti menonton bioskop dapat berkurangHarga suatu barang danjasaharga suatu barang dan jasa memiliki pengaruh cukup besar tarhadap pola konsumsi seseorang, misalkan harga dari barang melambung tinggi maka orang tersebut akan enggan membelinya da pola konsumsinya menurun, namun sebaliknya jika harga barang dan jasa tersebut merendah maka pola konsumsi nya akan meningkat. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .Pelajari lebih lanjut !!Materi tentang apa yang dimaksud pola konsumsihttps://brainly.co.id/tugas/161957Materi tentang apa yang dimaksud produksihttps://brainly.co.id/tugas/26721045Materi tentang apa itu ditribusihttps://brainly.co.id/tugas/29555727 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .Detail jawaban !!Mapel: Ilmu sosialKelas: 7 SMP/MTSMateri: apa yang memengaruhi Pola konsumsi seseorangKata kunci: Pola konsumsi,Konsumen,ditribusi,konsumsiKode jawaban: 1.6.12. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh prajaw10076 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22