Aktivitas ekonomi masyarakat indonesia yang dilakukan dengan memberdayakan lautan adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari umfa2614 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Aktivitas ekonomi masyarakat indonesia yang dilakukan dengan memberdayakan lautan adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jika membicarkan tentang lautan, maka tidak akan jauh jauh dari yang nama nya Marine Economy dan Maritim Economy.

-Secara garis besar
1. Marine Economy
Marine Economy atau ekonomi kelautan adalah kegiatan ekonomi yang berhubungan Sumber daya alam (bercontoh ikan, tumput laun, dll) dan tempat terjadi marine ekonomi adalah pesisir dan lautan.

2. Maritim Economy
Maritim Economy adalah kegiatan ekonomi yang berhubungan dengan transportasi (mencakup kapal hingga pelabuhan)

Contoh:
-Para nelayan pergi ke lautan untuk menangkap ikan lalu menjual nya kembali (Marine Economy)

-Seorang juragan kapal membuat atau menyediakan tempat penyebrangan antar daerah atau pulau melalu lautan dengan menggunakan kapal (Maritim Econony)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vltmrst dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22