SOAL:Bagaimana kebenaran dari teori teori tentang masuknya islam ke nusantara

Berikut ini adalah pertanyaan dari haloyangbaca01 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

SOAL:Bagaimana kebenaran dari teori teori tentang masuknya islam ke nusantara coba kalian analisis dan pilih salah satu yang menurut kalian tepat sebagai awal mula masuknya Islam di Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Banyak teori yang membahas mengenai masuknya Islam ke Nusantara. Teori tersebut di antaranya adalah teori Arab, teori Gujarat, teori Persia, teori Tiongkok, dan teori Maritim. Salah satunya adalah teori Arab, yang menyatakan bahwa Islam berasal dari Arab. Buktinya yaitu terdapat perkampungan Arab di Barus, pantai barat Sumatra sejak abad ke-7 M. Teori ini didukung oleh Naquib Al-Attas, Buya Hamka, Keyzer dan Crawfurd.

maaf ya kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariniaprilyanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22