Apa pengaruh Dekrit Presiden terhadap berakhirnya masa demokrasi parlemen di

Berikut ini adalah pertanyaan dari taezas518 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa pengaruh Dekrit Presiden terhadap berakhirnya masa demokrasi parlemen di Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

hubungan antara Dekrit Presiden 1959 dengan berakhirnya masa DemokrasiundefinedLiberal adalah dengan dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959 maka berkahirlah sistem demokrasi parlementer dan digantikan dengan demokrasi terpimpin. Muculnya dekrit ini adalah untuk mengatasi permasalahan yang ada di demokrasi parlemente terutama persaingan partai-partai politik yang menyebabkan pergantian kabinet terus terjadi sehingga bembuat keadaan pemerintahan tidak stabil, sehingga muncul gagasan melaksanakan model pemerintahan Demokrasi Terpimpin dan kembali kepada UUD 1945, untuk melaksanakan gagasan tersebut dikeluarkanlah Dekrit Presiden 5 Juli 1959.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayutina1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22