16. Berikut ini yang bukan bentuk alam wilayah Singapura ...

Berikut ini adalah pertanyaan dari intanchairunnisa22 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

16. Berikut ini yang bukan bentuk alam wilayah Singapura ... . (HOTS) a Bagian barat Singapura terdiri atas lembah, sungai, dan perbukitan. b. Bagian tengah merupakan wilayah daerah perbukitan yang terdiri dari Bukit Mandai, Bukit Panjang, Bukit Gombak dan Bukit Timah. C. Bagian timur Singapura merupakan dataran rendah, yang daratannya merupakan daerah hasil timbunan rawa-rawa. d. bagian utara Singapura berbentuk pegunungan yang aktif​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Bagian tengah merupakan wilayah daerah perbukitan yang terdiri dari bukit Mandai, bukit Panjang, bukit Gombak, dan bukit Timah

Penjelasan:

Wilayah Singapura terbagi atas tiga daerah bagian yakni bagian barat, bagian tengah juga bagian timur.

Bagian barat Singapura terdiri atas lembah, sungai, dan perbukitan. Bagian tengah merupakan wilayah daerah perbukitan yang terdiri dari Bukit Mandai, Bukit Panjang, Bukit Gombak dan Bukit Timah. Bagian timur Singapura merupakan dataran rendah, yang daratannya merupakan daerah hasil timbunan rawa-rawa.

Sungai-sungai di Singapura pada umumnya pendek-pendek dan bermata air dari daerah perbukitan. Sungai-sungai di Singapura diantaranya seperti Sungai Kranji, Sungai Kallang, Sungai Sangon dan Sungai Jurong. Sungai yang mengalir melalui kota Singapura adalah Sungai Kallang dan Sungai Jurong yang alirannya relatif kecil dan pendek.

Selain itu, Singapura ditutupi hutan tropis yang lebat, hutan rawa air tawar, dan hutan bakau. Saat ini hutan-hutan tersebut tinggal sisanya yang dapat dilestarikan di cagar alam Bukit Timah.

Semoga membantu :)

Jika jawaban ini membantu tolong untuk dijadikan jawaban tercedas terimakasih ;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jaruuaru83 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22