1. Mengapa manusia disebut makhluk sosial?2. Mengapa manusia disebut makhluk

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Mengapa manusia disebut makhluk sosial?2. Mengapa manusia disebut makhluk ekonomi?
.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. manusia disebut makhluk sosial karena manusia tidak dapat hidup sendiri

2. manusia disebut makhluk ekonomi adalah manusia memikirkan tentang perkonomian/kebutuhan ekonomi mereka

⏩ Pembahasan

===============================

Makhluk Sosial

Manusia disebut makhluk sosial karena manusia tidak dapat hidup sendiri dan membutuhkan bantuan dari orang lain. apabila di dunia ini hanya ada satu orang maka orang tersebut tidak bisa hidup karena tidak ada orang yang menolong dia.

Makhluk Ekonomi

manusia dimaksud makhluk ekonomi adalah manusia selalu memikirkan tentang kebutuhan hidup maupun ekonomi keluarga mereka. misal nya adalah seseorang bekerja menjadi karyawan pabrik untuk menghidupi kebutuhan hidup mereka

Detail Jawaban

  • Kelas: VII
  • Mata pelajaran: IPS
  • Bab: 2 - Makhluk Sosial dan Makhluk Ekonomi
  • Kode kategori: -
  • Kata kunci: Makhluk Ekonomi dan Sosial

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samuelchris8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22