'mengapa didataran tinggi sering dijumpai warga yang memiliki kegiatan ekonomi

Berikut ini adalah pertanyaan dari nifaga9 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

'mengapa didataran tinggi sering dijumpai warga yang memiliki kegiatan ekonomi perkebunan dibandingkan didataran rendah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perkebunan lebih cocok di dataran tinggi karena karakteristik daerah ini adalah bersuhu dingin. Kelembapan udara dan suhu yang ada di dataran tinggi memengaruhi pertumbuhan tanaman tertentu.

Beberapa jenis tanaman cocok tumbuh di wilayah dataran tinggi yang suhunya dingin dan kering. Adapun contoh perkebunan yang cocok tumbuh di dataran tinggi antara lain perkebunan teh, perkebunan kopi, perkebunan apel, perkebunan stroberi, dan perkebunan tembakau.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fifioctaviani1992 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22