kebijakan masa pendudukan Jepang di Indonesia diantaranya adalah dibubarkannya semua

Berikut ini adalah pertanyaan dari sabinaazzahra44 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kebijakan masa pendudukan Jepang di Indonesia diantaranya adalah dibubarkannya semua organisasi yang berkembang sejak zaman Belanda dan dihapuskannya diskriminasi pendidikan tujuan dari kebijakan tersebut adalah...a. menanamkan kebudayaan Jepang di Indonesia

b. menarik simpati kaum nasionalis Indonesia

c. mengantisipasi adanya perlawanan rakyat Indonesia

d. menghilangkan semua pengaruh Belanda di Indonesia


bantu jawab banh
makasiii​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:✔

D. Menghilangkan semua pengaruh Belanda di Indonesia.

Penjelasan:✍✔

Sebagai penjajah baru Jepang membubarkan organisasi-organisasi dan kebijakan-kebijakan yang berkembang sejak zaman belanda guna menghilangkan semua pengaruh Belanda di Indonesia ini agar kekuasaan Jepang lebih kuat dengan organisasinya sendiri tanpa ada campur tangan penjajah sebelumnya yaitu Belanda.

Carry On Learning ! ! !

Jawaban:✔D. Menghilangkan semua pengaruh Belanda di Indonesia.Penjelasan:✍✔Sebagai penjajah baru Jepang membubarkan organisasi-organisasi dan kebijakan-kebijakan yang berkembang sejak zaman belanda guna menghilangkan semua pengaruh Belanda di Indonesia ini agar kekuasaan Jepang lebih kuat dengan organisasinya sendiri tanpa ada campur tangan penjajah sebelumnya yaitu Belanda.Carry On Learning ! ! !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ficcooo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22