Tulislah 5 contoh perwujudan semangat kebangkitan nasional di lingkungan sekolah

Berikut ini adalah pertanyaan dari LidiyaAsyifa8087 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulislah 5 contoh perwujudan semangat kebangkitan nasional di lingkungan sekolah mu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Mengutamakan persatuan di lingkungan sekolah dengan saling bekerja sama menemukan masalah yang terjadi di kelas, seperti cara pengelolaan piket, dan lain-lain.

- Menumbuhkan rasa saling tolong menolong dengan teman lain tanpa membeda-bedakan latar belakang dan sebagainya.

- Menunjukkan sikap yang mencerminkan semangat Bhinneka Tunggal Ika.

- Belajar dengan giat ketika waktu pelajaran dimulai, adalah bentuk meneladani para kaum cendekiawan yang memulai pergerakan nasional atau mempelopori kebangkitan nasional.

-Mengikuti upacara bendera dengan khidmat juga merupakan bentuk mencerminkan semangat kebangkitan nasional.

-Mengembangkan kemampuan dan bidang yang diminati dengan sungguh-sungguh.

Penjelasan:

Jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hewankucing1304 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22