Berikut ini adalah pertanyaan dari rutvanessa3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
jelas dan tepat ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. mengetahui asal mula kehidupan sekarang
- mengetahui pencapaian manusia pada masa lalu
2. Karena pada masa tersebut manusia belum mengenal benda benda sekitar dan belum tau cara bertahan hidup dengan kondisi alam yang masih asli ( hutan )
3. menganut kepercayaan animisme dan dinamisme
4. bertahan hidup dengan cara berburu atau bercocok tanam. hidup mulai menetap dan tidak berpindah pindah tempat
5. bangsa Melanesia termasuk ras negroid yang mempunyai ciri ciri antara lain kulit kehitaman rambut hitam dan keriting bibir tebal badan tegap dan hidung lebar bangsa ini tersebar di Riau yaitu suku Sakai / Siak dan suku bangsa Papua melanosoid yang mendiami pulau Papua, kepulauan kei , dan kepulauan Melanesia
Penjelasan:
semoga membantu ✨
JDIIIN TERBAIK YA
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rakasalim520 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 11 Jul 22