RUMUS N PENJELASAN NYA​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fachriannoor128 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

RUMUS N PENJELASAN NYA​
RUMUS N PENJELASAN NYA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

22 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Kesebangunan

Untuk persoalan ini, pertama-tama kita amati dua sisi pada kedua segitiga tersebut yang mengapit sudut yang ditandai dengan “o”.

  • Pada ΔSTU, kedua sisi tersebut adalah ST dan TU.
  • Pada ΔPQS, kedua sisi tersebut adalah PQ dan QS.
  • Panjang ST > panjang TU.
  • Panjang PQ < panjang QS.

Sehingga pasangan sisi yang sebanding adalah:

  • ST dengan QS,
  • TU dengan PQ, dan
  • US dengan SP

Oleh karena itu, perbandingan panjang sisi antara ΔSTU dengan ΔPQS adalah:

(di sini saya tempatkan sisi-sisi ΔSTU sebagai pembilang, dan sisi-sisi ΔPQS sebagai penyebut)

ST / QS = TU / PQ = US / SP

⇔ ST / (QU + US) = TU / PQ = US / (ST + TP)

⇔ 12 / (QU + US) = 6/15 = US / (12 + 8)

⇔ 12 / (QU + US) = 6/15 = US/20

Untuk mencari panjang US:

6/15 = US/20

⇔ 2/5 = US/20

(kali silang)

⇔ 5US = 2×20

⇔ 5US = 40

⇔ US = 40/5

US = 8 cm

Menentukan panjang QU:

12 / (QU + US) = 6/15

(sederhanakan ruas kanan, sekaligus substitusi US)

⇔ 12 / (QU + 8) = 2/5

(kali silang antara kedua ruas)

⇔ 2(QU + 8) = 12×5

(kedua ruas dibagi 2)

⇔ QU + 8 = 6×5

⇔ QU + 8 = 30

⇔ QU = 30 – 8

QU = 22 cm

∴  Dengan demikian, panjang QU adalah 22 cm.

____________________

Jika ingin memverifikasi hasilnya, maka dari baris terakhir perbandingan panjang sisi di atas:

12 / (QU + US) = 6/15 = US/20

Substitusi QU dan US sesuai nilai yang sudah diperoleh.

⇔ 12 / (22 + 8) = 6/15 = 8/20

⇔ 12/30 = 6/15 = 8/20

Sederhanakan.

  • FPB dari 12 dan 30 adalah 6.
  • FPB dari 6 dan 15 adalah 3.
  • FPB dari 8 dan 20 adalah 4.

⇔ (12:6)/(30:6) = (6:3)/(15:3) = (8:4)/(20:4)

⇔ 2/5 = 2/5 = 2/5

⇔ ketiga ruas bernilai sama

⇔ benar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 13 May 22