Perhatikan tabel berikut! No. Nama Fauna 1. badak cula satu 2. gajah 3. harimau malaya 4. kucing batu Fauna endemik dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari nscnnj pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan tabel berikut!No.

Nama Fauna

1.

badak cula satu

2.

gajah

3.

harimau malaya

4.

kucing batu

Fauna endemik dari Negara Thailand ditunjukkan nomor ....

A.
1 dan 3


B.
1 dan 2


C.
3 dan 4


D.
2 dan 4

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Fauna endemik dari negara Thailand adalah D. 2 dan 4.

________ₓ˚. ୭ ˚○◦˚.˚◦○˚ ୧ .˚ₓ________

Pembahasan:

Fauna endemik merupakan hewan yang langka dan hanya berada di wilayah tertentu. Masing-masing wilayah mempunyai flora dan fauna endemik. Thailand mempunyai fauna endemik yaitu gajah dan kucing batu.

Fauna endemik negara Thailand, yaitu:

  • Gajah,
  • Kucing batu,
  • Kukang Benggala,
  • dan Tupai Ekor Sikat.

Flora endemik negara Thailand, yaitu:

  • Pohon Ratchaphurek
  • dan Mangrove.

ⓢⓐⓐⓡⓒⓗⓔ

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Saarche dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22