Berikut ini adalah pertanyaan dari mathaybanaradi pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
jadiin jawaban tercerdas ya
Penjelasan:
Harga produk
Harga barang adalah faktor utama yang mempengaruhi penawaran. Sebabnya biaya yang lebih rendah akan memicu penawaran yang rendah, dan sebaliknya jika harga produk tinggi di pasaran maka penawaran produk akan meningkat. Peningkatan dan penurunan harga barang ini juga akan berpengaruh pada keuntungan yang didapat dari penjualan barang atau jasa.
Biaya Produksi
Faktor yang mempengaruhi penawaran selanjutnya adalah biaya produksi. Biaya produksi merupakan salah satu faktor pokok bagi penawaran karena penawaran suatu produk akan berkurang dengan meningkatnya biaya produksi barang atau jasa dan sebaliknya. Penawaran suatu produk dan biaya produksi memiliki hubungan berbanding terbalik satu sama lain.
Proyeksi keuntungan
Suatu produsen atau perusahaan tentunya akan mencari keuntungan tertinggi dari penjualan suatu barang atau jasa. Hal ini menjadi faktor yang mempengaruhi penawaran secara langsung. Produsen yang ingin mendapat margin keuntungan besar akan meningkatkan harga jual produk di pasaran. Hal ini bisa saja berjalan positif ketika memang permintaan produk tinggi, tetapi akan berbalik negatif jika ternyata harga produk di pasar jauh lebih rendah daripada harga produk yang ditawarkan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdrianNathan742 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 12 May 22