Deforestasi,perubahan iklim,dan risiko kebakaran hutan semuanya terkait secara langsung ,

Berikut ini adalah pertanyaan dari innalolan1284 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Deforestasi,perubahan iklim,dan risiko kebakaran hutan semuanya terkait secara langsung , mengapa demikian?bantu ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Semua hal tersebut berkait secara langsung akibat ulah dari perbuatan manusia. Karena manusia melakukan kegiatan deforestasi mengakibatkan hutan menjadi gundul yang akan berakibat terjadinya perubahan iklim atau naiknya suhu. Hal ini dapat membuat terjadi kebakaran hutan pada musim kemarau.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ernestabraham97 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22