Berikut ini adalah pertanyaan dari CHERILDK pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. Tuliskan sikap-sikap dalam mempertahankan kemerdekaan!
4. Jelaskan peran siswa dalam mempertahankan kemerdekaan!
5. Bagaimana cara membina persatuan dan kesatuan?
tolong jawab besok mau kumpul
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Cinta tanah air adalah sikap kebangsaan dan semangat mencintai negera Indonesia. Sikap cinta tanah air tercermin dari perilaku membela tanah airnya, menjaga dan melindungi tanah airnya. Selain itu menysukuri atas kemerdekaan dan menjaganya termasuk ke dalam sikap cinta tanah air.
2. Sikap-sikap yang menunjukkan cinta tanah air yaitu:
• Mencintai produk dalam negeri.
• Melestarikan kebudayaan bangsa
Indonesia
• Belajar dengan sungguh-sungguh.
• Terus berprestasi dan membanggakan negara Indonesia di dunia Internasional.
3. Sikap-sikap dalam mempertahankan kemerdekaan contohnya:
• Mejaga persatuan dan kesatuan. • Tidak mudah terprovokasi oleh
berita-berita bohong yang memecah persatuan
• Bekerja keras
4. Persan siswa dalam mempetahankan kemerdekaan adalah dengan cara melajar dengan giat dan sungguhsungguh.
5. Melaksanakan 3M saat ini ditengah pandemi termasuk kedalam skap cinta tanah air dan turut serta dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Karena kita turut serta dalam membantu Indonesia keluar dari krisis atau pandemi ini.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ichazzhhh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 13 Apr 22