Jelaskan cara produsen untuk memenuhi kebutuhan yang bervariasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alina30putri pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan cara produsen untuk memenuhi kebutuhan yang bervariasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. biasanya produsen akan melihat dan menganalisis bagaimana pasar atau konsumen bergerak. mereka melihat apa yang saat ini benar-benar dibutuhkan di pasaran dan mana yang kurang dibutuhkan. dengan ini mereka akan tahu seberapa besar skala produksi yang tepat dan diperlukan agar tidak terjadi ketidak stabilan antara stok produsen dengan permintaan.

2. produsen juga akan melihat bahwa apa yang sedang trend di pasar dan sedang digandrungi masyarakat atau konsumen agar bisa melakukan produksi skala besar di pasaran tanpa adanya konsekuensi tidak tepat sasaran dengan permintaan.

3. produsen akan memilah-milah kebutuhan yang bervariasi, dengan melihat seberapa pemtingnya, sebarapa besar fungsinya, pengaruhnya dan sebagainya agar dapat memproduksi barang yang begitu bervariasi dengan tepat dan tidak ada kelebihan serta kekurangan dalam produksi stok kebutuhan di pasaran.

Penjelasan:

semoga membantu dan follow yah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dirlyatha78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22