Jelaskan pengaruh letak strategis indo terhdp ke hidupan sosial budaya.

Berikut ini adalah pertanyaan dari cunul2288 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengaruh letak strategis indo terhdp ke hidupan sosial budaya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Berdasarkan letak geografisnya, Indonesia terletak di antara dua benua dan dua samudra. Indonesia terletak di antara Benua Asia dan Benua Australia, dan di antara Samudra Hindia dan Samudra Pasifik. Dengan letak geografis ini, Indonesia mendapatkan keuntungan, yaitu mudahnya teknologi dan kemajuan yang masuk ke Indonesia. Beberapa pengaruh letak geografis Indonesia,

yaitu :

1. Terjadinya kerja sama antarnegara.

2. Meningkatkan jalinan komunikasi dan interaksi dengan negara lain.

3. Terjadinya akulturasi budaya.

4. Terjadinya perubahan budaya.

Maka pengaruh letak geografis Indonesia terhadap kehidupan sosial masyarakat adalah terjadinya akulturasi dan perubahan budaya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh halimahsalma20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Feb 23