b. Di Asia Tenggara pada umumnya kota-kota besar (ibukota negara)

Berikut ini adalah pertanyaan dari kheysashakilla09 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

b. Di Asia Tenggara pada umumnya kota-kota besar (ibukota negara) terletak di sungai-sungai besar. Isilah tabel berikut dengan benar dan tepat! NO 1. 2. 3. 345 NAMA KOTA NAMA NEGARA NAMA SUNGAI​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ibu Kota : Jakarta

Negara : Indonesia

Sungai : Ciliwung

Ibu Kota : Manila

Negara : Filipina

Sungai : Pasig

Ibu Kota : Bangkok

Negara : Thailand

Sungai : Chao Phraya

Ibu Kota : Kuala Lumpur

Negara : Malaysia

Sungai : Klang

Ibu Kota : Phnom Penh

Negara : Kamboja

Sungai : Bassac

Pembahasan:

Sungai atau kali atau dalam bahasa inggris river merupakan aliran air permukaan besar dan berbentuk memanjang yang mengalir secara terus-menerus dari hulu atau sumber hingga menuju hilir atau muara. Sungai adalah tempat dimana mengalirnya air yang dipengaruhi secara gravitasi menuju ke tempat yang lebih rendah. Arah aliran sungai akan mengalir sesuai dengan sifat air mulai dari tempat tinggi ke tempat rendah. Sungai bermulai dari gunung atau dataran tinggi atau disebut hulu menuju ke danau atau lautan yang disebut hilir.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang negara asean pada yomemimo.com/tugas/21638119

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Oct 22