Berikut ini adalah pertanyaan dari Arummsf1071 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Setiap daersh atau pulau di indonesia memiliki keunggulan dan keterbatasan yang berbeda beda. Kondisi tersebut mendorong terjalinnya hubungan yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan penduduk di tiap tiap daerah atau pulau di indonesia. Hubungan tersebut terwujudkan dalam bentuk
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
PERDAGANGAN ANTAR DAERAH ATAU PULAU
Penjelasan:
jika ada kekurangan dan kelebihan maka mereka akan saling melengkapi (regional complementary) yabg akan timbul hubungan berupa perdagangan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dafnajboyolali dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Sep 22