Berikut ini adalah pertanyaan dari watiandini329 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pembagian wilayahberdasarkanaspek fisik dan budaya di benua Eropa sudah mulai pudar. Hal tersebut dikarenakan adanya ikatan secara ekonomi dan politik melalui lembaga Uni Eropa.
PEMBAHASAN
Benua Eropa adalah benua terkecil di dunia yang di bagi menjadi beberapa region benua Eropa terbagi menjadi empat wilayah, yakni
- Eropa Barat
- Eropa Utara
- Eropa Timur
- Eropa Selatan
Pembagian region ini didasarkan pada kondisi fisik yang berkaitan dengan kondisi alam dan bentukan wilayah dan Ekonomi.
Bangsa Eropa telah menerapkan regionalisasi wilayah Eropa di dasarkan pada kondisi ekonomi wilayah.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang Benua Eropa yomemimo.com/tugas/23705155
#BelajarBersamaBrainly#SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 29 Nov 22