Mengapa manusia yang saling membutuhkan akan terhubung dengan interaksi sosial?

Berikut ini adalah pertanyaan dari habibatulwafiqah pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa manusia yang saling membutuhkan akan terhubung dengan interaksi sosial? jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena manusia merupakan makhluk sosial. Manusia tidak bisa hidup sendiri tanpa manusia yg lainnya. contohnya : si A membutuhkan pakaian, secara otomatis orang tersebut butuh kain untuk membuat pakaian. kain tersebut didapat dari mana? tidak mungkin si A membuatnya sendiri dengan cara mencari sutra dari ulat, terus dibuat benang, ditenun jadi kain, setelah itu dijahit, apakah alat jahit juga dibuat sendiri? jelas tidak. oleh sebab itu, manusia harus melakukan interaksi sosial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CiReyNa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23