Apa nama hewan yang kulitnya untuk bahan baku pakaian atau

Berikut ini adalah pertanyaan dari nrllhidayahi339 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa nama hewan yang kulitnya untuk bahan baku pakaian atau tas adalah.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: hewan sapi,domba,buaya.ular

Penjelasan: Tas dari kulit sapi

Jenis tas ini materialnya terbuat dari kulit sapi, adalah "cow hide" dianggap sebagai jenis kulit sapi paling baik kualitasnya.

2 . Tas dari kulit domba

Jenis kulit lain yang populer adalah Lambskin Leather, kulit ini berasal dari kulit domba.

3, Tas dari kulit buaya

Tas yang terbuat dari kulit buaya, termasuk jenis kulit premium.

4.Tas dari kulit ular

Selain hewan ternak, ada juga yang memanfaatkan kulit dari hewan melata ini sebagai bahan dasar dalam pembuatan tas kulit.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jerozailani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 Jan 23