Pada bab ini kita akan membahas pengaruh * interaksi sosial

Berikut ini adalah pertanyaan dari agunghartono10898 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada bab ini kita akan membahas pengaruh * interaksi sosial terhadap kehidupan sosial dan kebangsaan. Bagian awal akan membahas mobilitas sosial yang berkaitan dengan status sosial seseorang di masyarakat yang naik, turun, atau tetap. Interaksi sosial di masyarakat akn terjadi secara terus menerus dan akan mengubah pola pikir seseorang sehingga memungkinkan terjadi mobilitas sosial. Seorang individu dapat mengalami mobilitas sosial sehingga perbedaan status sosial saat ini dapat berbeda di kemudian hari. Akan dibahas pengertian, bentuk-bentuk, faktor pendorong dan penghambat, hingga dampak dari mobilitas sosial. Dari pernyataan tersebut, manakah pernyataan di bawah ini yang paling menjadi harapan bagi setiap​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Seorang individu dapat mengalami mobilitas sosial sehingga perbedaan status sosial saat ini dapat berbeda di kemudian hari

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh junbella049 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Feb 23