Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadrifai76347 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Almarhum Olga Syahputra
2. Olga Syahputra mengalami mobilitas vertikal naik. Olga sebelumya merupakan orang kebanyakan, lalu mencoba peruntungan dari figuran film dan sineteron. Lambat laun ia berhasil menjadi artis papan atas, yang berprestasi dan sangat gemar membantu sesama.
3. Faktor penyebab mobilitasnya
- Ia adalah orang yang gigih
- Seniman yang multitalenta
- Artis yang profesional
Penjelasan:
Mobilitas sosial adalah tindakan berpindah dari satu kelas sosial, ke kelas sosial lainnya.
Bentuk Mobilitas Sosial
- Mobilitas vertikal
- Social Climbing
- Social Sinking
2. Mobilitas Horisontal
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Dec 22