5. Perhatikan peta benua Asia dan tulislah nama-nama Negara dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatimafani665 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Perhatikan peta benua Asia dan tulislah nama-nama Negara dan ibu kotanya seperti tabel berikut! Carilah data dan informasinya dari berbagai sumber! Wilayah/region ,nama negara, nama ibukota,luas wilayah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Nama negara dan ibukota di Asia

Asia Tenggara:

  • Kamboja - Phnom Penh
  • Filipina - Manila
  • Singapura - Singapura
  • Thailand - Bangkok
  • Brunei Darussalam - Bandar Seri Begawan
  • Timor Leste - Dili
  • Laos - Vientiane
  • Vietnam - Hanoi
  • Indonesia - Jakarta
  • Malaysia - Kuala Lumpur
  • Myanmar - Naypyidaw

Asia Timur:

  • China - Beijing
  • Makau - Macau
  • Jepang - Tokyo
  • Hong Kong - Hong Kong
  • Korea Selatan - Seoul
  • Korea Utara - Pyongyang
  • Taiwan - Taipei
  • Mongolia - Ulan Bator

Asia Selatan:

  • Bangladesh - Dhaka
  • India - New Delhi
  • Sri Langka - Sri Jayawerdanepura Kotte
  • Maladewa - Male
  • Nepal - Kathmandu
  • Pakistan - Islamabad
  • Bhutan - Thimphu
  • Afghanistan - Kabul

Asia Barat:

  • Bahrain - Manama
  • Yaman - Sanaa
  • Kuwait - Kuwait City
  • Oman - Muscat
  • Qatar - Doha
  • Uni Emirat Arab - Abu Dhabi
  • Palestina - Yerusalem
  • Irak - Baghdad
  • Israel - Tel Aviv
  • Arab Saudi - Riyadh
  • Lebanon - Beirut
  • Turki - Ankara
  • Yordania - Amman
  • Iran - Teheran
  • Siprus - Nikosia
  • Suriah - Damaskus

Asia Tengah:

  • Kirgizstan - Bishkek
  • Turkmenistan - Ashgabat
  • Tajikistan - Dushanbe
  • Uzbekistan - Taskent
  • Kazakhstan - Astana

Pembahasan

Asia adalah benua terbesar di planet ini yang berbatasan dengan Pegunungan Ural, Kaukasus, dan  Samudra Arktik, Pasifik, dan Hindia. Total massa daratan benua ini adalah 8,7 li dan luasnya adalah 30 li. Ada sekitar 300 juta orang,  60 ri untuk populasi  dunia saat ini 4.444. Asia telah mencapai tingkat perkembangan yang tinggi di zaman modern. Misalnya,  populasi Asia hampir empat kali lipat pada abad ke-20

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang negara di Asia yomemimo.com/tugas/33959778

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 19 Nov 22