Soal Benar-Salah2.Semula Anas adalah seorang karyawan di sebuah perusahaan asuransi,

Berikut ini adalah pertanyaan dari keysasalwa774 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Soal Benar-Salah2.Semula Anas adalah seorang karyawan di sebuah perusahaan asuransi, kemudian pindah bekerja ke perusahaan jasa travel sebagai kasir. Contoh kasus diatas termasuk mobilitas sosial vertikal naik.Benar-Salah

3.Apabila masyarakat tersebut memiliki struktur sosial yang kaku,maka kemungkinan terjadinya mobilitas sosial sangat tipis dan hal ini terjadi pada masyarakat yang menganut sistem stratifikasi sosial. Benar-Salah

4.Pada jaman modern sekarang ini peran teknologi juga mempengaruhi mobilitas sosial. Benar-Salah

5.Salah satu akibat yang menonjol dari mobilitas sosial secara vertikal adalah timbulnya kenakalan remaja. Benar-Salah

Tolong jawab iya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

2. salah

3. benar

4. benar

5. benar

Penjelasan:

2. ini masuk ke mobilitas horizontal karena kedudukan sosialnya sama

3. semakin kaku senakin susah mobilitas sosial

4. teknologi mempermudah naik atau turunnya status sosial

5. benar. jika orang tua mengalami mobilitas vertikal turun bisa menyebabkan anak stresa atau marah. jika naik bisa nenyebabkan kurang perhatian

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh monmonoz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Dec 22